Fasilitas Border and Shading digunakan untuk membuat bingkai
dan arsiran pada naskah yang telah dibuat. Borders and Shading dapat digunakan
dalam satu kolom penuh atau hanya sebagian kalimat saja. Langkah-langkah
penggunaanya adalah sebagai berikut:
•
Blok teks yang akan diberi bingkai.
•
Klik menu Home > pilih toolbar Bottom Border seperti
tampilan di bawah ini.
• Selanjutnya klik "Borders and Shading.." maka akan
muncul kotak dialog Borders and Shading seperti di bawah ini.
• Pada tab Borders anda dapat mengaturnya sendiri sesuai
keinginan anda mulai dari Setting (pengaturan tampilan border), Style (jenis
border), Color (warna border), dan Width (ketebalan border).
![]() |
http://adetanaqieb.blogspot.co.id/ |
Tidak ada komentar:
Posting Komentar